BerandaBlogrollKopdar Bareng Mas Asep, Blogger Bogor

Kopdar Bareng Mas Asep, Blogger Bogor

Author

Date

Category

Berawal dari saya iseng komenin foto narsis mas Asep di BBM. Eh tiba-tiba tanya : Di, ntar sore ketemuan yuk..

Horayy ternyata mas Asep lagi di Palembang.

Sebenernya udah lama juga kita janji mau kopdaran tapi waktunya gak cocok. Dan untungnya mas Asep suka dapet dinas ke Palembang.

Ini kali pertama kita ketemu, saya janjian ketemu di PIM (Palembang Indah Mall), lalu dari sana saya ajak ke kambang iwak untuk nikmati udara sore daripada kongkow di mall.

Kambang iwak sore kemarin ramai sama anak muda yang joging dan kumpul komunitas. Tadinya saya mau ajak kongkow sambil makan es tahua atau es kembang tahu. Tapi mamang yang jual itu selalu gak dateng, dagangannya selalu habis.

Jadi kita kongkownya di surabi enhai.

First impression bertemu sama mas
Asep?

Orangnya friendly. Arah obrolan mengalir gak tahu sampai kemana sampai akhirnya kita pisah karena dia juga mau istirahat di hotel.

Next time, kalo saya ke bogor saya udah punya saudara blogger disana hehehe…

Posted with WordPress for Mobile Blogging.

Deddy Huang
Deddy Huanghttp://deddyhuang.com
Storyteller and Digital Marketing Specialist. A copy of my mind about traveling, culinary and review. I own this blog www.deddyhuang.com
Artikulli paraprak
Artikulli tjetër

5 KOMENTAR

  1. Emang tuh mas Asep itu emang ganteng orangnya.. Ooppss.. 😆

    Great conversation, senang punya temen baru… Sharing pengalaman hidup…

    Ditunggu loh di blogor, eh bogor…

    • Iyaaa cari aja orang yang paling ganteng. Hehehe

      *narsis mode on*

      Modal 2ribu bisa keliling benteng kuto besak trus mampir ke kambang iwak. Naik angkot yang to fast to farious yg gak jadi. Hahaha

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Deddy Huang

Lifestyle Blogger - Content Creator - Digital Marketing Enthusiast

With expertise in content creation and social media strategies, he shares his insights and experiences, inspiring others to explore the digital realm.

Collaboration at [email protected]

Artikel Populer

Komentar Terbaru