BerandaBlogrollApa benar?

Apa benar?

Author

Date

Category

Semalem pas lagi nonton American Idol, episode malem tuh ngumumin siapa yang lolos ke 12 finalis. Oke… ada satu pelajaran yang bisa aku ambil.

Napa Sanjaya bisa masuk 12 finalis, sementara Sundance tuh gak masuk (kata si Simon kalo dia tuh warna baru di dunia musik). Sementara, Sanjaya yang kupikir dari suara sih lumayan, hanya dari penampilan aja. Dia kurus, tapi koq rambutnya tuh loh…

Semua orang terkejut, termasuk juri-jurinya. Hanya kalo aku menjadi Sanjaya, tentu aku akan down… aku merasa kalo aku dipilih tuh hanya karena voting sms, bukan karena aku tuh mampu dan memang punya bakat, right? Dan waktu aku ngeliat mimiknya Sanjaya ketika disinggung… ada rasa “malu” dalam diriku.

Tapi sampe kapan aku harus down kalo misal aku berada di posisi dia? aku akan coba berusaha yang terbaik… ya… neh kurang lebih kayak napa Dellon Idol yang terpilih…
Deddy Huang
Deddy Huanghttps://deddyhuang.com
Storyteller and Digital Marketing Specialist. A copy of my mind about traveling, culinary and review. I own this blog www.deddyhuang.com
Artikulli paraprak
Artikulli tjetër

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Deddy Huang

Lifestyle Blogger - Content Creator - Digital Marketing Enthusiast

With expertise in content creation and social media strategies, he shares his insights and experiences, inspiring others to explore the digital realm.

Collaboration at [email protected]

Artikel Populer

Komentar Terbaru