BerandaIdeaBerkatNya Selalu Baru Setiap Hari

BerkatNya Selalu Baru Setiap Hari

Author

Date

Category

Jika hidupmu hanya tinggal 24 jam lagi.

Apa yang akan kamu kerjakan?

Saya terbangun dari tidur sekitar pukul 2 pagi dengan kondisi yang bikin saya termenung sendiri. Terbangun dari mimpi ‘aneh’. Saya bilang kan kalau akhir-akhir ini saya sering bermimpi yang ‘aneh’.

Mimpi saya edisi kali ini bercerita tentang pendeknya umur saya. Dalam situasi seperti ini, saya mengalami ketakutan, lho siapa yang nggak takut menghadapi kematian? Dan saya diberi kesempatan untuk berbicara dengan keluarga saya, ibaratnya pesan terakhir apa yang ingin saya sampaikan ke mereka untuk melepas kepergian saya.

Singkat cerita, situasi yang seperti ini membuat saya merenung, ini petanda apa ya?

Ambil positif, bahwa saya masih bisa bernafas hari ini tandanya ini rasa syukur yang pertama dan utama.

Selanjutnya, bahwa Tuhan itu baik. Dia mampu memberikan penghiburan di saat kita lagi bersedih, kemenangan di saat kita memang layak. Dan terakhir pekerjaan-Nya tak dapat diselami. Kenapa saya bicara seperti itu? karna saya udah mengalaminya, jadi saya juga ingin teman-teman juga punya pengalaman yang membuat anda terpesona.

Deddy Huang
Deddy Huanghttps://deddyhuang.com
Storyteller and Digital Marketing Specialist. A copy of my mind about traveling, culinary and review. I own this blog www.deddyhuang.com
Artikulli paraprak
Artikulli tjetër

7 KOMENTAR

  1. bukankah biasanya mimpi itu kebalikan yah… berarti akan de beri panjang umur.. amien 🙂
    tapi gak tau juga dehh :p namanya semua sudah di atur.. kita tinggal berserah saja 🙂

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Deddy Huang

Lifestyle Blogger - Content Creator - Digital Marketing Enthusiast

With expertise in content creation and social media strategies, he shares his insights and experiences, inspiring others to explore the digital realm.

Collaboration at [email protected]

Artikel Populer

Komentar Terbaru