BerandaIdeaAku, Hujan, Menunggu

Aku, Hujan, Menunggu

Author

Date

Category

Hampir satu setengah jam saya berteduh di depan toko orang. Berteduh dari hujan yang tak kunjung reda selama satu jam lebih tersebut.

Setiap hari Palembang selalu diguyur oleh hujan lebat, kemungkinan hujan ini baru selesai setelah melewati capgo. Capgo adalah hari kelima belas setelah perayaan imlek.

Terlalu lama menunggu membuatku kelaparan dan akhirnya menerobos hujan yang belum reda sampai pulang ke rumah. Sampai di rumah ternyata sudah ada genangan air dan sebagian masuk ke dalam rumah. Kemudian kecoak mulai keluar dari sarang mereka.

p.s : Sekarang kepala saya terasa agak pusing.

p.s : Bersyukur selama menunggu hujan tak kunjung reda, saya nggak mengeluh. Saya menikmati hujan.

Deddy Huang
Deddy Huanghttp://deddyhuang.com
Storyteller and Digital Marketing Specialist. A copy of my mind about traveling, culinary and review. I own this blog www.deddyhuang.com

2 KOMENTAR

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Deddy Huang

As a digital creator, this blog discusses topics related to traveling, culinary, product reviews and digital marketing. The articles on this blog provide many tips and recommendations based on personal experience.

This blog also opens up opportunities for collaboration. Contact me at [email protected]

Artikel Populer

Komentar Terbaru